Dansat Brimob Polda Banten Ikuti Lomba Menembak di Korbrimob Polri

    Dansat Brimob Polda Banten Ikuti Lomba Menembak di Korbrimob Polri

    DEPOK - Dalam menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-76 Bhayangkara yang jatuh pada 1 Juli 2022, Polri menggelar lomba menembak bagi insan Pers dan perwira tinggi (pati) TNI-Polri. Peralatan ini digelar di lapangan tembak Korbrimob Polri, Depok, Jawa Barat, Selasa (14/6).

    Dansat Brimob Polda Banten Kombes Pol Dede Rojudin, S.I.K., M.H., ikut serta dalam Perlomba Menembak di lapangan tembak Korbrimob Polri, sejauh ini, adapun peserta kegiatan ini diikuti Sebanyak 109 orang wartawan sudah terdaftar menjadi peserta kegiatan menembak dengan Pati Polri. Dari 109 peserta, terdapat 35 pimpinan redaksi (pimred) media, 23 koordinator liputan (korlip), dan 51 reporter. Sementara ada 357 peserta dari TNI dan Polri.

    Dansat Brimob Polda Banten mengemukakan bahwa media merupakan mitra strategis dari Polri. media punya peran yang selaras yakni memberikan informasi serta literasi kepada masyarakat. Berharap adanya kegiatan menembak bersama rekan media diharapkan bisa meningkatkan tali silaturahmi. 

    "Kegiatan ini selain untuk meningkatkan tali silaturahmi, kemudian komunikasi, juga dalam rangka untuk relaksasi lah, memberikan refreshing kepada teman-teman media untuk mencoba menembak, mencoba menggunakan senjata-senjata yang dimiliki oleh Brimob, " pungkas Dede Rojudin.

    Brimob Banten Polda Banten Korps Brimob Polri
    Serang1

    Serang1

    Artikel Sebelumnya

    Lakukan Patroli Gabungan, Batalyon B Pelopor...

    Artikel Berikutnya

    DPW Parsindo Banten Resmikan Kantor Sekretariat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    FKDT dan FTPQ Pandeglang Isi Materi Pelatihan Kompetensi Pendidik MDTA dan TPQ di Kecamatan Cimanggu,Cibitung, Cibaliung dan Sumur
    Berikut Pentingnya Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang Dalam Mendorong Investasi di Banten
    Dansat Brimob Polda Banten Ikuti Program Beyond Trust Presisi Triwulan IV
    Koramil 0602-12/Ciomas Dan Polsek Ciomas Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada Tahun 2024 
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani

    Ikuti Kami