Satbrimob Polda Banten Lakukan Sterilisasi Gereja di Banten Saat Perayaan Paskah

    Satbrimob Polda Banten Lakukan Sterilisasi Gereja di Banten Saat Perayaan Paskah

    SERANG–Satuan Brimob Polda Banten, Menerjunkan Tim Penjinak Bom yang melakasanakan sterilisasi beberpa gereja di wilayahnyal saat perayaan Paskah.

    ”Sterilisasi dilakukan untuk memastikan lokasi gereja yang akan digunakan untuk pelaksanaan ibadah dan perayaan Paskah terjamin keamanannya, ” kata Dansat Brimob Polda Bantenl, Minggu (9/4).

    Dalam sterilisasi gereja, Satbrimob Polda Banten menerjunkan sejumlah personel Tim Penjinak Bom. Dengan sterilisasi dan pengamanan di gereja-gereja diharapkan memberi keamanan dan kenyamanan bagi umat kristiani dalam menjalankan ibadah Paskah.

    ”Pengamanan bersifat terbuka dan tertutup. Kami berharap perayaan Paskah berlangsung damai dan lancar, ” ujar Ihsan.

    ”Dengan sterilisasi gereja di Bantul itu diharapkan dapat memberikan jaminan rasa aman kepada jemaat dalam merayakan Paskah. Kami berharap pelaksanaan Paskah di Banten berjalan aman, damai dan tertib, ” tutur Dansat Brimob Polda Banten.

    brimob banten
    Ayu Amalia

    Ayu Amalia

    Artikel Sebelumnya

    Brimob Banten Gencarkan Patroli Malam Selama...

    Artikel Berikutnya

    Akhirnya Transportir PT Prabumas Arta Mulia...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Sekjen PW Fast Respon H.Dian Surahman Ajak Semua Pihak Agar Sama-sama Menjaga Kondusifitas
    Kapolresta Metro Tangerang Kota Tidak Lanjuti Gudang Oli Palsu di Kosambi
    Cek Kesiapan Nataru, Kapolda Banten Bersama Pj Gubernur Tinjau Pelabuhan BBJ dan Ciwandan
    Babinsa Koramil 0602-15/Baros Kawal Penyaluran Bansos PKH Demi Kelancaran Dan Keamanan
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciputat Timur Amankan Kebaktian Natal Anak Sekolah Minggu di GGP Elim

    Ikuti Kami